Minggu, 04 November 2012

Banyak dari Kita yang salahpengertian tentang Hacker, seringkalimasyarakat awam menganggap bahwaistilah hacker dan cracker adalahSAMA. Konotasinya hampir selalunegatif dan jahat. Padahal, ada diantara hackers yang berjasa besarkarena menyelamatkan ataumemperingatkan suatu sistem diInternet, sehingga si pemilikmenyadari kelemahannya. Berikut iniadalah pengertian hacker dancracker:Hacker adalah sebutan untuk orangatau sekelompok orang yangmemberikan sumbangan bermanfaatuntuk dunia jaringan dan sistemoperasi, membuat program bantuanuntuk dunia jaringan dankomputer.Hacker juga bisa dikategorikan perkerjaan yang dilakukanuntuk mencari kelemahan suatusystem dan memberikan ide ataupendapat yang bisa memperbaikikelemahan system yang ditemukannya.cracker adalah sebutan untuk orangyang mencari kelemahan system danmemasukinya untuk kepentinganpribadi dan mencari keuntungan darisystem yang di masuki seperti:pencurian data, penghapusan, danbanyak yang lainnya.Hacker :1. Mempunyai kemampuan menganalisakelemahan suatu sistem atau situs.Sebagai contoh : jika seorang hackermencoba menguji suatu situsdipastikan isi situs tersebut tak akanberantakan dan mengganggu yanglain. Biasanya hacker melaporkankejadian ini untuk diperbaiki menjadisempurna. Bahkan seorang hackerakan memberikan masukan dan saranyang bisa memperbaiki kebobolansystem yang ia masuki.2. Hacker mempunyai etika serta kreatifdalam merancang suatu program yangberguna bagi siapa saja.3. Seorang Hacker tidak pelit membagiilmunya kepada orang-orang yangserius atas nama ilmu pengetahuandan kebaikan.4. Seorang hacker akan selalumemperdalam ilmunya danmemperbanyak pemahaman tentangsistem operasi.Cracker :1. Mampu membuat suatu program bagikepentingan dirinya sendiri danbersifat destruktif atau merusak danmenjadikannya suatu keuntungan.Sebagia contoh : Virus, PencurianKartu Kredit, Kode Warez, PembobolanRekening Bank, Pencurian PasswordE-mail/Web Server.2. Bisa berdiri sendiri atau berkelompokdalam bertindak.3. Mempunyai website atau channeldalam IRC yang tersembunyi, hanyaorang-orang tertentu yang bisamengaksesnya.4. Mempunyai IP address yang tidak bisadilacak.5. Kasus yang paling sering ialah Cardingyaitu Pencurian Kartu Kredit,kemudian pembobolan situs danmengubah segala isinya menjadiberantakan. Sebagai contoh : Yahoo!pernah mengalami kejadian seperti inisehingga tidak bisa diakses dalamwaktu yang lama, kasus klikBCA.comyang paling hangat dibicarakanbeberapa waktu yang lalu.Ada beberapa jenis kegiatan hacking,diantaranya adalah:Social Hacking, yang perlu diketahui :informasi tentang system apa yangdipergunakan oleh server, siapapemilik server, siapa Admin yangmengelola server, koneksi yangdipergunakan jenis apa lalu bagaimanaserver itu tersambung internet,mempergunakan koneksi siapa laluinformasi apa saja yang disediakanoleh server tersebut, apakah servertersebut juga tersambung dengan LANdi sebuah organisasi dan informasilainnya.Technical Hacking, merupakantindakan teknis untuk melakukanpenyusupan ke dalam system, baikdengan alat bantu (tool) atau denganmempergunakan fasilitas system itusendiri yang dipergunakan untukmenyerang kelemahan (lubangkeamanan) yang terdapat dalamsystem atau service. Inti dari kegiatanini adalah mendapatkan akses penuhkedalam system dengan cara apapundan bagaimana pun.Jadi dapat diambil kesimpulannyabahwa Hacker yang ‘baik’ adalahorang yang mengetahui apa yangdilakukannya, menyadari seluruhakibat dari apa yang dilakukannya, danbertanggung jawab atas apa yangdilakukannya. Sementara hacker yang‘jahat’ atau biasa disebut crackeradalah orang yang tahu apa yangdikerjakannya, tetapi seringkali tidakmenyadari akibat dari perbuatannya.Dan ia tidak mau bertanggung jawabatas apa yang telah diketahui dandilakukannya itu. Karena hackeradalah orang yang tahu dalamketahuannya, di dunia hackers tentusaja ada etika yang mesti dipenuhidan dipatuhi bersama.Lebih jauh lagi tentang Cracker,Cracker adalah seseorang yangberusaha untuk menembus sistemkomputer orang lain atau menerobossistem keamanan komputer orang lainuntuk mengeruk keuntungan ataumelakukan tindak kejahatan.Inilah yang membedakannya denganhacker. Prinsip kerja hacker dancracker sebenarnya sama. Yangmembedakan keduanya adalahtujuannya. Dari segi kemampuan,cracker dan hacker juga tidak jauhberbeda. Tapi cracker seringkalimemiliki ilmu yang lebih oke dankeberanian serta kenekatan yang lebihbesar daripada hacker. Namun darisegi mentalitas dan integritas,keduanya beda jauh.

Tidak ada komentar:

Posting Komentar